BMKG: Prakiraan Cuaca Hari Ini 16 Februari Untuk Sulbar, Suhu Mamuju Hingga 27°C

Mamuju, SANDEQ.CO.ID – Prakiraan cuaca hari ini berdasarkan info yang dirilis oleh Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) untuk wilayah Sulbar. Perkiraan cuaca ini penting diketahui sebagai informasi untuk beraktivitas di luar rumah terutama di wilayah ibu kota provinsi sebagai pusat informasi dan pemerintahan.

Dilansir dari laman resmi BMKG, peringatan dini untuk perkiraan cuara rabu 16 februari 2022 mulai dari hujan dengan intensitas sedang-lebat disertai kilat/petir dan angin kencang pada pagi hingga siang/sore hari di wilayah Kab. Polewali Mandar (Kecamatan Campalagian dan Polewali) dan Kab. Mamasa (Kecamatan Sumarorong dan Nosu). Rabu (16/2/2021).

BMKG Hari Ini: Berikut ramalan cuaca untuk wilayah Sulbar

Perkiraan cuaca pagi dini hari

Mamuju : Berawan
Majene : Berawan
Polman : Hujan Ringan
Mamasa : Hujan Ringan
Mateng : Berawan
Matra : Berawan

Perkiraan cuaca siang hari

Mamuju : Hujan Ringan
Majene : Hujan Ringan
Polman : Hujan Ringan
Mamasa : Hujan Ringan
Mateng : Hujan Ringan
Matra : Hujan Ringan

*Perkiraan cuaca malam hari

Mamuju : Hujan Lebat
Majene : Hujan Ringan
Polman : Hujan Sedang
Mamasa : Hujan Lebat
Mateng : Hujan Lebat
Matra : Hujan Lebat

Berdasarkan pantauan sandeq.co.id dan BMKG wilayah mamuju, hingga siang ini kondisi ibu kota provinsi sulbar cerah berawan disertai gerimis dengan tingkat suhu udara 27°C.

Laporan : Irwan
Editor : Admin 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *